NU Bontang

Hadist tentang larangan mengkafikan orang lain

 💦Hikmah PAGI☕


                 بسم اللّٰه الرحمن الرحيم


Al Imam As Sayyid Ahmad Al Hasyimi Ra,  berkata ; Diceritakan dari sahabat Abdulloh Bin Umar Ra, ia berkata ; Rosululloh Saw bersabda ;

= لَايَرمِيْ رَجُلٌ رَجُلًابالْفسْقِ اَوِ الْكُفْرِ اِلَّاارْتَدَّتْ عَلَيْهِ اِنْ يَكُنْ صَاحِبُهُ كَذَالِكَ=. رواه البخاري   

 = Tidaklah seseorang yang MENUDUH orang lain dengan KEFASIKAN atau KEKUFURAN, melainkan akan kembali kepadanya tuduhan tersebut jika yang dituduhnya TIDAK DEMIKIAN .=.


(HR. Al Bukhori)


#Tetap استقامة👍

Post a Comment

أحدث أقدم