NU Bontang

Khutbah Idul Adha 1444H, meneladani karakter-karakter tangguh dalam sejarah idul adha


 Idul adha adalah tentang kita dan keluarga kita. Perlu diingat bahwa keluarga adalah miniatur negara dan keluarga adalah cikal bakal umat manusia. Idul Adha adalah tentang keluarga, idul adha adalah tentang sosok ayah, tentang seorang istri dan tentang seorang anak yang berjuang membangun peradaban manusia untuk kemuliaan dan keluhuran martabat kemanusiaan yang berbingkai ketuhanan Yang Maha Esa.  


Ketiga manusia mulia itu adalah Nabiyyuna Ibrohim sebagai sang ayah, Ibunda Hajar Ra menyanyikan Ibu dan Nabiyyuna Ismail sebagai sang anak. Manusia ketiga mullia itu memulai membangun peradaban manusia baru tanpa bekal apa-apa dan tanpa melibatkan siapa-siapa kecuali hanya mereka bertiga. Momentum idul adha adalah momen yang sangat pas untuk mengajak dan menyeru sekaligus menyemangati sekalian ummat islam agar kembali menyegarkan ingatannya tentang tiga sosok peletak pemeran peradaban baru ummat manusia itu. Dengan mengingat kembali tiga sosok tersebut, diharapkan generasi kolonial dan millenial mendapatkan pencerahan dan semangat baru untuk terus menjaga apa-apa yang telah di wariskan dan juga dapat mengembangkannya sesuai perkembangan zaman. Sebagaimana ungkapan mulia:  


khutbah lengkap sebagai berikut:

Silahkan download disini

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama